Petunjuk Pemakaian Yang Kami Sarankan..
Hal-hal yang perlu diperhatikan sebelum memakai cream siang/cream malam
- Bersihkan Terlebih dahulu wajah dan kulit leher dengan sabun muka yang mengandung Ph balanced yang tidak menjadikan wajah kering dan membersihkan kulit secara mendalam (deep cleansing). Dengan cara menggosokan sabun ke wajah dan permukaan kulit leher.
- Calming Cream/Anti Iritasi kami sarankan digunakan untuk minimal 3 minggu awal pemakaian untuk menetralkan kulit wajah dari efek pemakaian cream pemutih sebelumnya. Cream ini juga digunakan sebagai anti alergi atau gatal pada saat awal menggunakan cream walet. Pemakaian Anti iritasi ini dilakukan dengan mengoleskan secara tipis ke seluruh permukaan wajah. Untuk pemakaian awal wajah akan terasa kencang atau untuk beberapa jenis kulit tertentu akan terasa gatal. Gunakan Calming cream/anti iritasi ini untuk menghilangkan rasa gatal tsb.
- Cream anti iritasi ini digunakan 5 menit sebelum pemakaian Day Cream/Night Cream
Pemakaian Cream Siang dan Cream Malam
- Cream Siang dan Malam dipakai setelah membersihkan wajah dengan sabun, oleskan secara merata cream tsb ke seluruh wajah dan leher dengan jari tangan dan ratakan secara tipis, awalnya akan terasa lengket namun akan berangsur hilang karena cream ini akan meresap ke dalam kulit
- Cream Siang mengandung tabir surya (sun block) UV-A & UV-B , memberikan perlindungan kulit wajah agar tidak terpapar sinar matahari secara langsung , Sudah dikemas dalam warna dan bentuk menyerupai foundation, sehingga seperti memakai dasar make up..
- Cream Malam Digunakan pada malam hari min 1 jam menjelang tidur.
Best Regards
Bunda Umar Shop
Tidak ada komentar:
Posting Komentar